Dengan kandungan berupa naphthoquinone, bunga tabebuya bisa diolah sebagai teh yang bisa untuk menyembuhkan penyakit, mulai dari flu, demam, hingga untuk masalah pankreas. Di samping itu teh ini kaya akan vitamin & mineral, bisa memperkuat sistem imun untuk mencegah infeksi.